RESEP SEBLAK CEKER
Pada kali ini saya akan memberikan resepnya agar teman-teman bisa mencoba membuatnya di rumah ya....
- Bahan-bahan :
- 250 gram kerupuk ACI
- Air panas: untuk merendam kerupuk hingga lunak
- 8 buah cabe merah
- 3 buah cabe merah keriting
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- Kencur secukupnya
- 1 SDM asam jawa
- 1 buah tomat merah
- 2 SDM minyak
- Cara membuat nya :
- Haluskan semua bumbu
- Lalu goreng bumbu yang sudah di haluskan
- Tambahkan 1 batang sosis
- Tambahkan 3 butir bakso
- Tambahkan 5 potong ceker
- Aduk hingga merata
- Masukkan 1 butir telur
- Tambahkan 50 ML air
- Masukkan kerupuk
- Tambahkan garam
- Tambahkan gula
- Tambahkan merica
- Tambahkan kecap ikan
- Masukkan 1 batang daun bawang
- Aduk hingga merata
Post a Comment for "RESEP SEBLAK CEKER "